Jumat, 27 Januari 2017

website

MATERI PEMASARAN ONLINE BAB 2
WEBSITE
                                Websit adalah sejumlah halaman web yang memiliki topik saling terikat antara halaman yang satu dan halaman yang lain, terkadang disertai dengan gambar, video, atau animasi.
                Jenis-jenis website
a.        website search engine adalah website yang berfungsi sebagai pencari website yang lain.
b.       website networking adalah sebuah website yang menampung orang-orang yang memiliki aktivitas diinternet suatu komunitas atau pertemuan
c.       website forum adalah situs seperti social networking, tetapi tidak hanya fokus pada hubungan seperti situs networking
d.      website berita adalah situs mengelola berita untuk dipublikasikan melalui internet
e.       website blog biasanya ditulis oleh satu orang dan diperbarui secara berkala.seringkali ditulis mengenai topik atau artikel tertentu yang dipublikasikan diinternet
f.         website portal adalah pintu gerbang bagi situs lain untuk memlalui aktivitasnya diinternet
g.       website gallery menyediakan fasilitas publikasi foto dan gambar. Pengelola website dapat menyimpan foto atau gambar yang diinginkan lalu dikatogorikan sesuai kebutuahan dan kemudian diduplikasikan
h.      dan website ecommerce adalah situs yang digunakan untuk melakukan perdagangan melalui media internet
i.         website E-learning adalah situs yang menyediakan pembelajaran online melalui internet
j.        website Cloud adalah hasil pengembangan dari situs media sharing yang memberikan fasiltas penyimpanan file sekaligus berbagai file antaranggota dengan menggunakan fitur canggih untuk sinkronisasi fiie
                Website statis adalah website yang kontennya tidak dapat diubah secara langsung. Interaksi yang terjadi antara pengguna dan server hanya seputar link saja.
                Website dinamis adalah website yang kontennya dapat diperbarui setiap saat dengan memanfaatkan aplikasi yang ada pada website
                Langkah-langkah untuk merencanakan sebuat website
a.       Menentukan alamat domain
b.      Memilih tempat hosting keprovider yang sudah ada
c.       Menentukan tujuan pembuatan website
d.      Mempersiapkan isi konten
e.      Melakukan desain tampilan/antar muka, menguji sebelum dihosting
f.        Membuat struktur/skema website
g.       Mempublikasikan website keinternet dan melakukan pembaruan secara berkala
Faktor yang perlu dipertimbangkan dalam merancang website adalah kemudahan dalam menggunakan, adanya sistem pencarian, dan desain.

                

Tidak ada komentar:

Posting Komentar